Kamis, April 30, 2015

UN jujur vs soal bocor

Pelaksanaan un setiap tahunnya ternyata selalu memunculkan perdebatan antara un jujur versus kebocoran soal un. Hal ini selalu menjadi dilema bagi siswa. Oleh karena itu perlu kiranya ditegaskan untuk memperhatikan dua aturan sebagai berikut : 1. Soal UN tidak mungkin bocor. 2. Jika soal UN bocor maka kembali keaturan 1. Oleh karena itu kepada semua siswa diharapkan tidak mempercayai segala jenis...

Catatan tetap PSR Kota Denpasar

Setiap perhelatan Porsenijar pertahunnya selalu menjadi catatan pada cabang seni atau biasa disebut PSR terjadi hal-hal yang menurut kami berbau kongkalikong antara juri dan pembina cabang seni yang dilombakan seperti yang dimuat surat pembaca harian Bali Post di bawah ini. Hal demikian juga terjadi pada sekolah kami yang notabene kalau ada kegiatan mewakili dinas justru sekolah yang tidak juara...

Rabu, April 22, 2015

Medali emas pertama & terakhir

Pelaksanaan Porsenijar Kota Denpasar Tahun 2015 sedang berlangsung. Sekolah-sekolah saling berebut medali melalui atlitnya masing-masing. Begitu juga atlit SMP Dwijendra Denpasar. Di cabang atletik berhasil meraih medali emas pada cabang lari 800 meter atas nama Ambara kelas 9 F. Pada lari 400 meter Ambara juga meraih medali perak.Total perolehan medali SMP Dwijendra Denpasar pada Porsenijar...

Senin, April 20, 2015

Walikota buka Porsenijar Kota Denpasar 2015

Pertandingkan 19 Cabang Olahraga Dan 23 Cabang Seni Pekan olahraga dan seni pelajar (porsenijar) Kota Denpasar 2015 dibuka secara resmi Walikota Denpasar IB Rai Dharmawijaya Mantra di Stadion Ngurah Rai Denpasar, Senin (20/4)...

Insiden Senggolan dengan Marquez, Rossi Juara MotoGP Argentina

Metrotvnews.com, Santiago del Estero: Drama terjadi di MotoGP Argentina. Marc Marquez terlibat insiden senggolan dengan Valentino Rossi hingga membuatnya terjatuh pada lap-lap akhir balapan. Rossi akhirnya keluar sebagai juara. Balapan di Sirkuit Termas de Rio Hondo, Senin 20 April 2015 langsung berlangsung menarik begitu lampu hijau menyala. Marquez yang start di posisi terdepan sempat...

Selasa, April 14, 2015

Tirtayatra ke Pura Besakih

Karya tawur tabuh gentuh di Pura Besakih pada Purnama Kedasa untuk tahun 2015 kembali dilaksanakan seperti tahun sebelumnya. Untuk melaksanakan kegiatan dharma agama di sekolah, SMP Dwijendra Denpasar mengadakan maturan/tirtayatra ke Pura Besakih   pada hari Selasa, 14 April 2015. Sebanyak 993 siswa tercatat sebagai peserta tirtayatra tersebut yang terbagi dalam 23 bus. Perjalanan dan...

Rabu, April 08, 2015

Kompas - Fakta di Balik Perubahan Ujian Nasional

KOMPAS/ASWIN RIZAL HARAHAP Siswa mengikuti ujian nasional SMA/SMK sederajat di SMA Negeri 1 Makassar, Sulawesi Selatan, Kamis (18/4/2013) lalu. KOMPAS.com (Selasa, 7 April 2015 | 16:00 WIB) - Ujian Nasional (UN) 2015 akan dilaksanakan secara serentak selama dua pekan mulai Senin (13/4/2015) hingga Rabu (15/4/2015) di 18.552 SMA/MA...

Kamis, April 02, 2015

Berita Duka

Segenap keluarga besar SMP Dwijendra Denpasar berduka atas berpulangnya ibu guru drh Ni Wayan Ariawati, S.Kh karena mengalami gagal ginjal di Rumah Sakit Wangaya Denpasar, Kamis 2 April 2015. Semoga almarhum mendapatkan tempat yang sesuai, dan keluarga yang ditinggalkan diberikan ketabahan....

Contoh Soal Ujian Sekolah TIK

Berikut ini beberapa soal teknologi informasi dan komunikasi sebagai persiapan ujian sekolah untuk siswa kelas sembilan: 1.    Cara membuka buku kerja baru Microsoft Excel dengan menggunakan keyboard yaitu dengan menekan tombol ..a.    Ctrl+Sb.    Ctrl+Nc.    Ctrl+Fd.    Ctrl+O2.    Pada Format Cells,...