
Sabtu, 10 Juni 2017 adalah hari menggembirakan bagi siswa-siswi sekolah. Tak terkecuali siswa SMP Dwijendra Denpasar yang berkumpul di lapangan sekolah untuk mendengarkan pengumuman kenaikan kelas dan libur akhir tahun pelajaran 2016/2017.
Pada saat itu juga diumumkan peraih prestasi di bidang non akademik seperti juara porsenijar tahun 2017. Sedangkan juara umum menjadi prestasi akademik...