Senin, April 26, 2010

SELAMAT KEPADA SMA DWIJENDRA

Prestasi sangat memuaskan diperoleh oleh SMA Dwijendra pada akhir tahun pelajaran 2009/2010 dengan mengantarkan siswa kelas XII lulus 100%.
Melalui ini Keluarga Besar SMP Dwijendra Denpasar mengucapkan selamat untuk kelulusan 100% ini. Apakah akan ada hadiah dari Yayasan sebagai penghargaan seperti tahun lalu? Kita tunggu saja.

Mudah-mudahan prestasi ini juga menjadi milik SMP pada pengumuman hasil UN tingkat SMP.

0 comments:

Posting Komentar