Jumat, Desember 06, 2013

Pembukaan Jambore Pramuka Kwarcab Denpasar 2013


Jambore Pramuka Kwarcab Denpasar Tahun 2013 kembali dibuka di Bumi Perkemahan Segara Mantra, Penangkaran Penyu, Desa Serangan oleh Ketua Gerakan Pramuka Kwartir Cabang Denpasar, Drs. I Gusti Lanang Jelantik, M.Si. Dalam sambutannya, beliau menegaskan kembali keberadaan Pramuka sebagai Ekstrakurikuler Wajib di Sekolah.

Acara jambore akan berlangsung dari tanggal 6 sampai dengan 9 Desember 2013 diikuti anggota Pramuka Penggalang Tingkat SMP Se-Kota Denpasar. SMP Dwijendra mengirimkan 16 Peserta Jambore yang terdiri dari 8 putra dan 8 putri. Tampak dalam gambar diatas para Peserta putra SMP Dwijendra dikunjungi oleh Pak Buda.

1 comments:

Mr. Wednesday mengatakan... Balas

Ayo Kelas IX, segera kirim tugas TIK-nya.

Posting Komentar